OVERVIEW

Baturraden Adventure Forest menyediakan paket program aktifitas outdoor perusahaan ataupun komunitas dalam bentuk outbound training atau family gathering dan bagi anda yang ingin menikmati suasana lereng gunung Slamet dengan aktitas berpetualang.

BAF didesain untuk personal adventure maupun group adventure untuk outing & training perusahaan, pelatihan berwawasan ramah lingkungan bagi pelajar, hingga gathering komunitas.

MATERI & PROGRAM

ICE BREAKING AND IN GROUP FEELING
Meningkatkan kedekatan dan kebersamaan serta rasa saling percaya dengan sesama

PERSONAL AND TEAM CONFIDENCE
Menumbuhkan rasa optimis dan berani bersikap dalam mengambil keputusan.

TEAM BUILDING
Mengembangkan komunikasi secara efektif dan empati yang tinggi dalam team kerja.

BUILDING EACH OTHER
Membangun sikap mental kearah yang lebih baik dan memacu semangat berprestasi serta mengembangkan jiwa profesional bersama.

METODE KEGIATAN

Dilaksanakan menggunakan pendekatan andragogi dengan sistem pelatihan yang menarik, menantang dan menyenangkan dalam bentuk:

  • Role Playing
  • Forest Adventure
  • Diskusi Singkat
  • Kompetisi yang dikolaborasikan dengan Water Game

FASILITATOR DAN INSTRUKTUR
Program ini akan di pandu secara profesional oleh para fasilitator yang telah berpengalaman dalam management indoor / outdoor trainning dengan penguasaan materi dan penggunaan metode yang efektif.

PRICE PACKAGE

TEAM BUILDING 1 DAY PROGRAM
Rp 395.000,- per orang
Team Building Program
Outdoor Activity
Water Games / Final Project
Makan Prasmanan 1 x
Coffe Break 2 x
Sound System
Banner Event
Tim Medis
Asuransi
Retribusi
-
-
(Min. Oder 50 Pax)
TEAM BUILDING 2D1N PROGRAM
Rp 725.000,- per orang
Team Buiding Program
Camping (Tenda Dome, Kasur, Sleeping Bag)
Outdoor Activity
Water Games / Final Project
Makan Prasmanan 3x
Coffe Break 2x
Tradisional BBQ 1x
Sound System
Banner Events
Tim Medis
Asuransi
Retribusi
(Min. Oder 50 Pax)